Tips dan Build Kaja Mobile Legends | Tank Dengan Spesialis Initiator

Hallo Gengs,
Balik lagi dengan RozorTech.net, yang selalu membahas sesuatu yang menarik. Gimana kabarnya Gengers ?, semoga baik dan sehat-sehat ya. Pada Kesempatan kali ini RozorTech akan memberikan info yang cukup menarik loh. simak ya


Pembahasan

Yuhuuuu, update lagi gengers di advance server. The new hero terbaru ini sangat lah unik, karena salah satu hero land of dawn ini memiliki ciri khas yang aneh. Hero ini memiliki visual seperti role fighter namun sebenarnya dia adalah seorang role Tank / Support.

Dengan bersenjatakan sebuah cambuk kilat dan berpenampilan seperti hylos namun dia memiliki sayap yang membentang sangat lebar, kaja memiliki deretan skill yang membuat dia sangat cocok untuk disebut hero initiator.

Baca Juga : 




Hero Kaja Mobile Legends

Credit : Hororo Chan

Sebelum masuk ke advance server, banyak orang yang menebak hero ini bernama Lei Zhenzi yang berasal dari mitologi tiongkok, namun setelah rilis hero ini resmi bernama Kaja yang bertipe Tank / Support, yang spesialis untuk melawan hero bertipe Initiator / Charge.
Kaja di kisahkan sebagai seorang penjaga Celestial Palace bersama Uranus salah satu hero mobile legends, Kaja yang disebut Nazar King, Memimpin pasukannya yaitu Scout Nazar Guardian untuk menyerang pasukan jahat yang menyerang selama ribuan tahun.



Skill Kaja Mobile Legends

Melihat dari sisi spesialisasi, hero tank ini sangat cocok dijadikan sebagai pembuka war / initiator dengan cambuk kilatnya mampu membasmi musuh, dan skillnya yang dapat menarik musuh seperti franco namun dalam radius yang dekat ketika menarik musuhnya.

Skill Pasif : Eye Of The Storm



Ketika diserang kaja akan mendapatkan peningkatan movement speed sebesar 40%. Peningkatan akan berkurang selama 1 detik dan dapat dipakai lagi setiap 5 detik.

Skill 1 : Ring Of Order



Kaja mengeluarkan sebuah cincin listrik yang membeser dan dapat mengecil kembali ke tubuhnya, ketika sudah terserap ketubuhnya kembail kaja mengeluarkan listrik2 kecil yang berdamage. jika musuh terkena listriknya maka setiap terkena terus menerus damage akan terus bertambah besar.

Skill 2 : Gale Force



Melakukan charge dan mendash ke arah yang ditentukan, menghasil magical damage. jika terkena kaja akan mengcharge kembali meningkat shield 10% dari max hp dan movement speed sebesar 15%.

Skill Ultimate : Divine Judgement



Sama seperti franco namun kaja dalam radius yang dekat, kaja mengandalkan cambuknya untuk menarik musuh selama 2 detik, kaja mencuri 15 armor dan 10 magic resistance dan mengkali dua untuk menjadi atribut kaja.




Spell Kaja Mobile Legends

Rozortech.net merekomendasikan untuk menggunakan Flicker, karena pastinya sangat berguna di ingame, kaja sangat membutuhkan flicker untuk combo antara ultinya yang menarik itu.



Berpindah dengan jarak tertentu ke arah yang diarahkan. Untuk 1 setelah berpindah, durasi untuk menghilang efek yang diterima akan berkurang 50%



Build Kaja Mobile Legends

Sekilas ini hero bertipe Tank / Support namun kita akan memaksimal skill2 dari kaja, RozorTech menyarakan untuk menggunakan build support.

1. Tank
2. Support



Combo Kaja Mobile Legends

Skill 3 > Skill 2 > Skill 1 
Skill 2 > Skill 3 > Skill 1
Skill 3 > Flicker > Skill 2 > Skill 1



Gameplay Kaja Mobile Legends Versi VY GAMING

Buat kamu yang ingin menjadi Top Global Kaja wajib nonton nih.




Akhir Kata

Demikian itu Hero Kaja Mobile Legendsterimakasih semoga bermanfaat kalau ada yang mau ditanyakan silahkan tuliskan comment dibawah atau mau request apapun silahkan , jangan lupa Like Fanpage Kami Dan Share ke media sosialnya lainnya, sekali lagi saya ucapkan,  terimakasih salam RozorTech..... 

Incoming Search :
kaja mobile legends kata mobile legends kata mobile legends lucu kata mobile legends buat pacar kata mobile legends dan artinya kata mobile legends romantis kata mobile legends untuk pacar kata mobile legends cinta
Tampilkan Komentar
Sembunyikan Komentar

0 Response to "Tips dan Build Kaja Mobile Legends | Tank Dengan Spesialis Initiator"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel